Sekilas Tentang Motor Cruiser di Indonesia
Sudah tahukah Anda dengan motor jenis cruiser. Mungkin beberapa dari Anda baru mendengarnya, kecuali mereka yang sudah menggeluti dunia otomotif. Namun sebenarnya, motor jenis cruiser sudah mulai ada di Indonesia semenjak tahun 2005-an, karena sering disalah artikan, nama cruiser pun sering diubah oleh penyebutnya. Ada yang mengatakan “bayi Harley” ada juga yang mengatakan “Harley mini”. Apapun sebutannya, motor jenis cruiser memiliki penggemarnya tersendiri. Oleh karena itu, sekarang kita akan membahas sekilas tentang motor cruiser di Indonesia.
Motor dengan fisik super besar ini agak jarang ditemukan dijalanan kota, karena hanya akan keluar apabila ada event atau gathering sesame pengguna cruiser. Bagi Anda yang ingin mengetahui lebih dalam sekilas tentang motor cruiser di Indonesia, sudah banyak kelompok pecinta motor gede (MOGE) yang satu ini. Pasti dibenak Anda masih banya pertanyaan seputar kuda besi cruiser. Lalu apa saja macam-macamnya? Apa saja yang sudah terkenal? Berapa harganya? Spesifikasinya bagaimana? Keunggulan dan kelemahan meliputi apa? Jawabannya akan Anda dapatkan pada artikel ini, jadi baca sampai habis.
Cruiser yang terkenal di Indonesia.
Apakah Anda tahu tentang Yamaha Scorpio? Itulah salah satu jenis tunggangan yang termasuk dalam kategori motor cruiser. Umumnya dengan tampilan yang sedikit gagah, ditambah bentuk yang panjang dan agak rendah membuat siapa saja yang menungganginya akan lebih keren. Namun ketangguhan buka hanya dilihat dari penampilannya. Kualitas mesin dan semua onderdilnya juga lebih hebat.
Sebagai contoh, lihatlah gambar dibawah ini.
Sebagai contoh, lihatlah gambar dibawah ini.
Sekilas Tentang Motor Cruiser di Indonesia |
Sekilas Tentang Motor Cruiser di Indonesia |
Sekilas Tentang Motor Cruiser di Indonesia |
Beberapa motor yang beken dan selalu menjadi incaran para rider jalan malam adalah sebagai berikut.
3 motor cruiser handal
Yamaha Frazer 250
Disinyalir ini merupakan pengganti Scropio, muncul sekitar bulan November tahun lalu menjadi trend mark tersendiri, banyak yang mempercayai ini teknologi baru cruiser, karena memiliki performa yang lebih jika dibandingkan pendahulunya.
Terobosan unggulan pun ada, tangki motor yang mampu menampung hingga 19,2 liter diyakini paling besar dalam kelasnya. Bobotnya yang hanya 134 Kg juga menjadi pesaing motor jenis cruiser yang lain dikelasnya. Performanya juga tidak bisa ditandingi, dengan kapasitas mesin yang lebih besar, motor ini mampu melaju hingga 150 Km/Jam atau sedikit lebih tinggi dari Honda CBF 250 cc. motor ini dibandrol dengan harga 23-25 juta rupiah setiap unitnya.
Terobosan unggulan pun ada, tangki motor yang mampu menampung hingga 19,2 liter diyakini paling besar dalam kelasnya. Bobotnya yang hanya 134 Kg juga menjadi pesaing motor jenis cruiser yang lain dikelasnya. Performanya juga tidak bisa ditandingi, dengan kapasitas mesin yang lebih besar, motor ini mampu melaju hingga 150 Km/Jam atau sedikit lebih tinggi dari Honda CBF 250 cc. motor ini dibandrol dengan harga 23-25 juta rupiah setiap unitnya.
Honda Rebel
Selain adanya Honda Tiger sebagai pelopor cruiser di negeri kita, adalagi Honda Rebel yang digadang-gadang kualitas amerika. Mungkin sudah pernah mendengar dari kita tentang motor yang satu ini, karena harganya sedikit lebih mahal dibandingkan Yamaha, yakni sekitar 50 jutaan menjadi kurang laku dipasaran.
Rebel yang berarti pemberontak diyakini sangat cocok bagi pengendara cruiser yang masih belajar. Dengan berat 150 Kg, centang depan selebar 33 cm, dan tinggi 66 cm, akan pantas bagi pengendara yang mempunyai tinggi 170-an cm.
Rebel yang berarti pemberontak diyakini sangat cocok bagi pengendara cruiser yang masih belajar. Dengan berat 150 Kg, centang depan selebar 33 cm, dan tinggi 66 cm, akan pantas bagi pengendara yang mempunyai tinggi 170-an cm.
Yamaha DS250
Satu lagi sekilas tentang motor cruiser di Indonesia, meskipun kemunculannya sejak 2012, tetapi sampai sekarang namanya sudah cukup membuat telinga otolover berdengung. Diduga ini menjadi top motor yang akan menggantikan Kawasaki ninja 250. Tampilan secara umum hampir mirip dengan kebanyakan motor cruiser di China, namun ini pada bagian mesin mengadaptasi tampilan dari negeri barat. Dengan hadirnya Yamaha DS250 membuat banyak pilihan lagi varian 250 di Indonesia.
Demikian sekilas tentang motor cruiser di Indonesia. Semoga bermanfaat.
EmoticonEmoticon